Deskripsi treatment

Skin Booster adalah suatu zat yang mengandung asam hyaluronat
yang dirancang agar dapat bertahan lama, dan diinjeksikan dalam dosis mikro
di bawah kulit. Gel asam hyaluronat akan menarik air sehingga melembabkan
kulit dari dalam.

MANFAAT

1. Skin Booster bisa membuat kulit Anda cerah alami dengan menghaluskan dan melembutkan kulit dari dalam.
2. Perawatan Skin Booster dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas kulit wajah secara keseluruhan
3. Perawatan bibir dengan Skin Booster akan melembabkan bibir Anda dan memberikan tampilan bibir yang lebih segar dengan
volume yang tidak terlalu signifikan.

CATATAN


***Hasil Dapat Berbeda Untuk Tiap Pasien. Konsultasi Dokter Sebelum Treatment. Pahami Manfaat & Resikonya***

Open:

07.00 - 19.00

Harga Mulai :

Rp100.000

Price:

Reservasi